
Perayaan HUT Pers Nasional 2025 di Taman Musik Bandung: Meriah dan Penuh Makna
RPP PRIMANews- Bandung .Perayaan Hari Pers Nasional (HPN) 2025 berlangsung meriah di Taman Musik, Jl. Lombok, Bandung. Acara yang digelar pada Minggu ( 09/02/2025) dihadiri oleh berbagai kalangan, termasuk insan pers, pejabat daerah, tokoh masyarakat, serta para pecinta musik dan seni. Dalam sambutannya, perwakilan dari organisasi pers menekankan pentingnya kebebasan pers serta peran jurnalis…