Dedi Mulyadi: Semua Kepala Daerah di Jabar Wajib Ikut Retret

  RPP PRIMA NEWS KOTA BANDUNG – Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menegaskan, semua kepala daerah yang telah dilantik wajib mengikuti retret yang sudah diagendakan oleh Presiden Prabowo Subianto. Retret dijadwalkan akan dilaksanakan mulai 21 – 28 Februari 2025 di Akademi Militer Magelang, Jawa Tengah. Menurut Dedi, tidak ada alasan bagi kepala daerah di wilayah…

Baca Selengkapnya

DPRD Jabar Gelar Rapat Paripurna Mendengarkan Pidato Pertama Gubernur

Kota Bandung, – RPP prima news.Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat menggelar Rapat Paripurna mendengarkan pidato pertama Gubernur Jabar Dedi Mulyadi. Rapat paripurna tersebut sebagai tindak lanjut dari rangkaian acara pelantikan kepala dan wakil kepala daerah serentak oleh Presiden RI pada 20 Februari 2025. ”Pada hari ini, telah di laksanakan serah terima jabatan…

Baca Selengkapnya

Pemkab Garut Siapkan Operasi Pasar Murah Jelang Ramadan 1446 H

RPP PRIMA NEWS GARUT, Tarogong Kidul//  Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Operasi Pasar Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Puasa-Idulfitri Tahun 2025 di Ruang Setda Center, Jalan Pembangunan, Kecamatan Tarogong Kidul, Rabu (19/2/2025). Rakor ini merupakan tindak lanjut dari arahan pemerintah pusat terkait stabilisasi harga dan ketersediaan bahan pokok menjelang Ramadan.   Plt….

Baca Selengkapnya

DWP Pusat Serahkan Bantuan untuk Penyintas Gempa di Garut

  RPP PRIMA NEWS GARUT//  Garut Kota Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Garut menerima kunjungan kerja dari DWP Pusat dalam rangka bakti sosial penyerahan bantuan bagi penyintas gempa bumi di Kabupaten Garut. Kegiatan ini berlangsung di Gedung Pendopo, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut, Selasa (18/2/2025). Penjabat (Pj) Bupati Garut, Barnas Adjidin, yang turut hadir dalam…

Baca Selengkapnya

Purna Tugas Bupati Marwan Hamami: Tonggak Keberlanjutan Pembangunan Sukabumi

RPP PRIMA NEWS Sukabumi // Pada 17 Februari 2025, Bupati Sukabumi, Marwan Hamami, memimpin rapat dinas terakhirnya di Aula Setda Kabupaten Sukabumi. Rapat ini menjadi momen penting, tidak hanya sebagai ajang koordinasi pemerintahan, tetapi juga sebagai penanda akhir masa kepemimpinannya. Dalam kesempatan tersebut, Bupati Marwan menegaskan pentingnya keberlanjutan pembangunan daerah dan menyampaikan harapannya agar Bupati…

Baca Selengkapnya

_Kolaborasi Diskominfo dan Disdukcapil Garut dalam menyosialisasikan berbagai program terkait administrasi kependudukan_

RPP PRIMA NEWS GARUT,/ Kopilot terjun bebas di area _Car Free Day_ (CFD) Jalan Ahmad Yani Garut. Kopilot di sini maksudnya adalah Kominfo Dukcapil On The Spot – sebuah program kolaborasi Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) berkolaborasi dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Garut dalam menyosialisasikan berbagai program terkait administrasi kependudukan. Acara ini…

Baca Selengkapnya

Disdik Kabupaten Sukabumi Implementasi Permendikbudristek Nomor 46 tahun 2023

RPP PRIMA NEWS Sukabumi Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi Eka Nandang Nugraha membuka acara sosialisasi pembentukan TPPK (Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan ) Sekolah Dasar Tahun 2025, Jumat,(14/2/25), di Hotel Sukabumi Indah. Eka Nandang mengatakan, kegiatan ini memiliki arti penting dalam membangun komitmen bersama untuk menciptakan lingkungan belajar yang positif dan bebas dari segala bentuk…

Baca Selengkapnya

Bey Machmudin: LHP BPK Momen Penting untuk Mengevaluasi Tata Kelola Pemerintahan

Kota Bandung – Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) BPK RI mengenai Kinerja Pengelolaan APBD dan Kepatuhan atas Pengelolaan Belanja Jasa dan Modal Tahun Anggaran 2024. Bey menerima LHP BPK secara langsung dari Kepala Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Provinsi Jawa Barat Widhi Widayat, di kantor BPK Perwakilan Jabar, Jumat…

Baca Selengkapnya